Senin, 18 Februari 2008

PROFIL SMA LAB SCHOOL UM

PROFIL SMA LAB SCHOOL UM
Berdiri tahun 1994
Jumlah siswa angkatan pertama 54 orang
Bernaung di bawah Yayasan Pendidikan Bhineka Kharya IKIP Malang
Bernama SMA Lab IKIP Malang
Pengajar mayoritas Dosen IKIP Malang
Menempati lokasi d/h gedung SPG Negeri
Tahun 1998 berubah nama menjadi SMU Lab UM
Tahun 2003 berubah nama menjadi SMA Lab UM
UPSL membantu pengembangan akademik dengan upaya ke arah semi modul
MIPA UM- JICA membantu pengembangan Pembelajaran MIPA dengan project piloting
Pimpinan Sekolah telah 3 kali mengalami pergantian

Visi dan Misi
Visi: “ Unggul Dalam Prestasi, Iman Dan Sosial”
Misi:
Menghasilkan lulusan yang cerdas, terampil dan berjiwa sosial
Menciptakan masyarakat belajar (learning society) di sekolah
Menciptakan masyarakat sekolah yang mandiri, disiplin, bertanggung jawab dan santun
Menciptakan iklim kerja yang kuat dan kepemimpinan yang tangguh

7 komentar:

rhea aza mengatakan...

sma lab um bagus..
apalagi ada lapangan baru..
tempat parkir jd full ga usah di pindah kesana sini..

Anonim mengatakan...

SMA lab! i'm coming! >.<

Unknown mengatakan...

add Friendster labschool ya?

labschoolummalang@yahoo.com

atau join di group facebook kita, klik url nya di

http://www.facebook.com/pages/ALUMNI-LAB-SCHOOL-UM-MALANG/139731605461?sid=2a636541c11fe12cb29ca6e1e3d03154&ref=s

thanks lets make our relationship never ends...

Yessy Erma Kusuma Santi, S.Sos mengatakan...

mohon info buat sma lab..kami MGMP sosiologi tulungagung, ingin mengunjungi sma lab....gimana prosedurnya?....mohon infonya!

Debbz mengatakan...

Seepplah SMA LAB sekarang,,,saya sebagai alumni tahun 2004 sangat bangga,,

JRCD mengatakan...

mantaf nih tambah maju.... eh eh eh ada yang angkatan 1997 ga yah di sini hehehe... hubungin gw ya

adyt penanggungan mengatakan...

hy....
met kenal ja